5 Inspirasi Perpaduan Warna Cat Rumah Ungu dan Pink yang Menawan
Tidak hanya aesthetic, perpaduan warna cat rumah ungu dan pink dapat menciptakan kesan unik dan elegan. Pasalnya, warna pink bisa memberikan nuansa hangat dan lembut, sementara ungu memberikan efek menenangkan dan anggun sehingga rumah terasa lebih nyaman. Menariknya, kombinasi dua warna ini bisa diterapkan pada interior maupun eksterior rumah, terutama untuk ruang tamu, kamar tidur,…
Ilham Budhiman
4 min read